Pemberian Piagam Purna Bakti dan Cendera Mata Kepada PNS Pensiun 1 Oktober 2022
Berita Terkait
- Penyerahan Satyalancana Karya Satya X-XX Tahun kepada ASN Pemerintah Kabupaten Padang Lawas Utara0
- Pengumuman Hasil Akhir Seleksi Terbuka JPT Pratama Sekretaris Daerah Padang Lawas Utara0
- Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi Seleksi Terbuka JPT Pratama Sekretaris Daerah0
- Pengumuman Seleksi Terbuka JPT Pratama Sekretaris Daerah Padang Lawas Utara 20220
- Serah Terima SK Pengangkatan CPNS Formasi Tahun 2021 Kabupaten Padang Lawas Utara0
- Pengumuman Hasil Seleksi Kompetensi Pengadaan PPK Guru Tahun 2021 Tahap II0
- Pengumuman Hasil Pasca Sanggah Hasil Integrasi Nilai SKD-SKB CPNS Tahun 20211
- Pengumuman Jadwal Pemberkasan Penetapan Nomor Induk PPPK Guru Tahun 20210
- Pengumuman Hasil Seleksi Kompetensi Pengadaan PPPK Guru Tahun 2021 Tahap I0
- Pengumuman Hasil Integrasi Nilai SKD-SKB CPNS 2021 Kab. Padang Lawas Utara0
Berita Populer
- PENGUMUMAN RESMI PEMERINTAH KABUPATEN PADANG LAWAS UTARA TERKAIT PENERIMAAN CPNS 2018
- SOSIALISASI PENYELESAIAN KASUS BAGI PEGAWAI NEGERI SIPIL
- PENGUMUMAN HASIL SELEKSI ADMINISTRASI CPNS PEMERINTAH KABUPATEN PADANG LAWAS UTARA TAHUN 2018
- PENGUMUMAN JADWAL UJIAN SELEKSI CPNS PEMERINTAH KABUPATEN PADANG LAWAS UTARA TAHUN 2018
- Pengumuman Kebutuhan Pegawai Aparatur Sipil Negara di Lingkungan Kabupaten Padang Lawas Utara Tahun
- Pengumuman Penetapan Kebutuhan Pegawai Negeri Sipil di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Padang Lawas
- Pengumuman Hasil Nilai Seleksi Kompetensi Dasar (SKD)
- HASIL SELEKSI KOMPETENSI DASAR (SKD) PENERIMAAN CPNS PADANG LAWAS UTARA TAHUN 2018
- INFO SELEKSI KOMPENTENSI DASAR (SKD) CPNSD KAB. PADANG LAWAS UTARA TAHUN 2019
- Pengumuman Hasil SKD Kabupaten Padang Lawas Utara 2021
Pemerintah Kabupaten Padang Lawas Utara melalui Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia melaksanakan kegiatan penyerahan SK Pensiun, piagam purna bakti dan cendera mata kepada 8 Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang akan memasuki masa purna tugas per 1 Oktober 2022.
Acara berlangsung di halaman Kantor Bupati Padang Lawas Utara bersamaan dengan apel pagi gabungan Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama dan Pejabat Administrator.
Penyerahan dilakukan kepada 8 orang Pegawai Negeri Sipil yaitu:
- Drs. Hailullah MM yang akan purna dengan pangkat pengabdian Pembina Utama Madya (IV/d)
- Hamidah, S.Pd yang akan purna dengan pangkat pengabdian Pembina Utama Muda (IV/c)
- Nurdingin, S.Pd.I yang akan purna dengan pangkat pengabdian Pembina Utama Muda (IV/c)
- Siti Suasa, S.Pd yang akan purna dengan pangkat pengabdian Pembina Utama Muda (IV/c)
- Marihot Simamora yang akan purna dengan pangkat pengabdian Pembina Tk. I (IV/b)
- Ester Siregar, SH yang akan purna dengan pangkat pengabdian Pembina (IV/a)
- Ali Muda yang akan purna dengan pangkat pengabdian Penata Tk. I (III/d)
- Bangkit yang akan purna dengan pangkat pengabdian Penata Tk. I (III/d)
Pemkab Padang Lawas Utara melalui Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia mengucapkan terima kasih atas segala sumbagsih waktu, tenaga, pikiran. Semoga atas jasa dan dharma bhaktinya selama melaksanakan tugas di lingkungan Pemerintahan Kabupaten Padang Lawas Utara menjadi inspirasi dan motivasi bagi setiap ASN yang masih aktif bertugas untuk lebih berkontribusi dalam pembangunan Kabupaten Padang Lawas Utara
Dalam hal ini kepala BKPSDM berharap agar ASN yang telah menjalani purna bakti agar nantinya bisa aktif, produktif dan berkontribusi di tengah masyarakat dan memberikan manfaat yang besar untuk masyarakat serta lingkungan sekitarnya.